Beranda Artikel Manusia, Angka, Aksara, dan Persepsi yang Dikonstruksi Logika

Manusia, Angka, Aksara, dan Persepsi yang Dikonstruksi Logika

18207
1649

Budaya membaca dan kapasitas literasi suatu bangsa tampaknya berkorelasi dengan capaian tingkat kemakmuran dan kesejahteraan bangsa tersebut. Literasi memantik pola pikir sistematik yang tertata dan terkelola dengan kaidah-kaidah akademik yang terstruktur serta bermetodologi.

Bangsa yang cerdas adalah bangsa yang memiliki tingkat resiliensi tinggi karena adanya kemampuan mengembangkan inovasi dan bersifat adaptif secara kreatif. Untuk mencapai kondisi ini tentu diperlukan peran aktif dari negara yang memiliki akses dan piranti legal sebagai konsekuensi dari mandat yang telah diberikan rakyat, untuk menciptakan ekososistem yang kondusif bagi giat kreatif yang diharapkan dapat menjadi rahim bagi janin-janin inovasi solutif.

Tapi kata kuncinya adalah literasi. Sistematika dalam mengelompokkan, mengelola, dan menganalisa data, hingga dapat menjadi informasi dan pada gilirannya dapat mengonstruksi pengetahuan. Literasi sendiri berawal dari simbolisasi makna yang maujud dalam bentuk aksara, kata, kalimat, rima, tata bahasa atau gramatika, dan juga pendekatan semiotika yang bergabung dalam ilmu linguistik sebagai bagian dari upaya mengekstraksi makna yang tersebar dalam bentuk tanda-tanda yang terangkai sebagai bahasa.

Secara definisi semiotika yang berasal dari kata semeione adalah suatu kajian ilmu tentang proses pengkajian tanda. Kajian semiotika menganggap bahwa fenomena sosial pada masyarakat dan kebudayaan itu merupakan tanda-tanda, semiotik itu mempelajari sistem- sistem, aturan-aturan, dan konvensi-konvensi yang memungkikan tanda-tanda tersebut mempunyai arti. (Ramdani AH, 2016).

Sedangkan linguistik kerap didefinisikan sebagai ilmu tentang bahasa atau ilmu yang mengkaji, menelaah atau mempelajari bahasa secara umum, yang mencakup bahasa daerah, bahasa Indonesia, atau bahasa asing. Oleh karena itu, linguistik disebut juga linguistik umum (general linguistics) jika mengkaji bahasa atau lingua tanpa dibatasi jenis bahasa tertentu. Sementara linguistik khusus adalah ilmu linguistik yang mempelajari satu jenis bahasa secara khusus.

Definisi lain tentang linguistik, antara lain diajukan oleh Kridalaksana (1983) yang menyatakan bahwa linguistik adalah ilmu yang mempelajari, mengkaji atau menelaah hakikat dan seluk bahasa yang dimiliki manusia sebagai alat komunikasi atau dengan kata lain linguistik adalah ilmu tentang
bahasa atau ilmu yang menyelidiki bahasa secara ilmiah.

Sementara cabang dari ilmu linguistik terdiri dari fonetik dan fonologi, morfologi, sintaksis, dan semantik.

Secara definisi fonetik adalah kajian yang membahas proses ujaran. Fonetik menerangkan bagaimana bunyi-bunyi tertentu dihasilkan baik dari segi kuantitas maupun kualitasnya.
Sedangkan fonologi adalah bidang linguistik umum yang mempelajari fungsi bunyi untuk membedakan atau mengidentifikasi kata.

Sementara morfologi didefinisikan sebaga cabang linguistik yang menganalisis struktur, bentuk dan pembentukan, serta klasifikasi kata. Objek penelitiannya adalah morfem, yakni satuan gramatikal terkecil yang mempunyai makna.

Cabang lain dari linguistik adalah sintaksis. Dimana sintaksis mengkaji kata dalam hubungannya dengan kata-kata lain atau unsur-unsur lain sebagai suatu satuan ujaran. Satuannya meliputi kata, frase, klausa, kalimat, dan wacana.

Cabang terakhir dari linguistik adalah semantik. Dimana semantik adalah ilmu yang mempelajari makna bahasa. Ruang lingkup yang dibicarakan dalam semantik meliputi hakikat makna, jenis makna, relasi makna, perubahan makna, dan berbagai hal yang berhubungan dengan makna bahasa.(MSD, MS Effendy, 2020)

Kapasitas prokreasi manusia dan berkembangnya area wicara pada otak manusia (Broca dan Wernicke) membuat manusia memerlukan tanda sebagai simbol komunikasi inter populasi. Lahirlah kata yang disusul oleh aksara.

Aksara pertama yang terdeteksi dalam sejarah adalah huruf Cuneus dari era bangsa Sumeria yang hidup sekitar 3000 tahun lalu di lembah antara sungai Eufrat dan Tigris. Lalu kata dapat dikemas dalam rangkai aksara, dan manusia pun mengembangkan kemampuan membaca sebagai konsekuensi dari lahirnya bahasa.

Perlahan tapi pasti bahasa verbal dapat ditransliterasi menjadi berbagai bentuk literatur. Dimulai dari penulisan di tablet, seperti Rossetta Stone yang memuat 3 inskripsi sebagai berikut; tulisan teratas disajikan dalam hieroglif Mesir Kuno, yang kedua dalam aksara demotik Mesir, dan yang ketiga dalam bahasa Yunani Kuno.

Batu atau tablet ini berisikan sebuah maklumat yang dikeluarkan di Memfis, Mesir pada tahun 196 SM, di masa dinasti Ptolemaik atas nama Raja Ptolemaios V. Isinya adalah informasi seputar kegiatan raja dalam mendistribusikan persembahan ke kuil-kuil dan adanya bencana alam berupa banjir dahsyat akibat luapan sungai Nil.

Sementara di Indonesia prasasti yang pertama kali ditemukan adalah prasasti Yupa yang ditemukan di pedalaman Kalimantan Timur. Prasasti Yupa yang ditemukan teridentifikasi berasal dari abad ke-5 masehi yang berangka tahun 475 M. Terdiri dari 7 prasasti yang diduga berasal dari era kerajaan Kutai saat dipimpin oleh Raja Mulawarman.

Prasasti yupa terdiri dari prasasti Muarakaman I yang berisi 12 bait informasi tentang silsilah Raja Mulawarman yang disebut Sri Maharaja Kundungga. Dimana ia berputra Aswawarman yang memiliki tiga orang anak. Disebutkan juga dalam prasasti itu bahwa Raja Mulawarman telah melakukan upacara persembahan bahusuwarnnakam, yang dapat diartikan emas sangat banyak.

Prasasti Yupa kedua atau Muarakaman II berisi penjelasan tentang persembahan Raja Mulawarman kepada para Brahmana yang jika diartikan maka menyebutkan bahwa Sri Mulawarman sebagai raja mulia dan terkemuka, telah memberikan sedekah berupa 20.000 ekor sapi kepada para Brahmana yang seperti api di tanah yang suci Waprakeswara.

Sementara Yupa III sampai VII ada sebagian yang inkripsinya tidak terbaca, dan dari yang terbaca sebagian besar menceritakan tentang persembahan seperti Jivandana atau persembahan untuk kesempurnaan jiwa, penaklukan kerajaan lain, dan sedekah dari raja dalam berbagai bentuk.

Di sisi lain, transformasi budaya komunikasi lisan ke tulisan, telah melahirkan banyak manuskrip yang mengubah peradaban manusia. Contohnya antara lain adalah Kitab Mahabharata disusun oleh Vyasa Krisna Dwipayana di India pada sekitar 400 SM. Kisah yang semula ditulis dalam bahasa Sanskerta ini kemudian disalin dalam berbagai bahasa.

Dan selain proses transkripsi terjadi pula proses adaptasi yang memunculkan kearifan lokal sebagai bagian dari proses akulturasi dan dinamika budaya yang bersifat adaptif dan bertumbuh. Di Indonesia ada tokoh Punakawan yang merepresentasikan kearifan wong cilik sebagai pemegang kedaulatan tertinggi dalam suatu konsep bernegara. Vox Populi Vox Dei dan Salus Populi Suprema Lex dari aliran filasafat Yunani bertransformasi dalam kehadiran tokoh setengah dewa yang menjabat Lurah Karang Tumaritis dan bergelar Ki Semar Bodronoyo yang sejatinya adalah Betara Ismaya, saudara kandung satu telur dengan Betara Manikmaya dan Betara Antaga. Manikmaya lebih dikenal sebagai Betara Guru, raja para dewa atau dalam tradisi India dikenal sebagai Syiwa.

Kearifan glokal yang merupakan produk asimilasi berbagai nilai yang mengonstruksi bianglala peradaban dapat dilihat pada karya-karya komik wayang RA Kosasih yang banyak mewarnai khazanah pengetahuan generasi yang terlahir di era 70an. Bhagavatgita dalam episode epos Bharatayudha yang berisi nasehat Betara Kresna dari Dwarawati kepada Raden Harjuna tentang sikap ksatria dan bagaimana hidup itu tantangan dan tragedi yang mau tidak mau harus dijalani dan dihadapi, dapat dihantarkan dengan ringan dan mengalir melalui visualisasi komik Kosasih yang sangat hidup dan terasa riil.

Tak hanya literasi dan transformasi budaya saja yang berkembang karena adanya pengembangan bahasa, tetapi juga aspek matematika dan logika tentang semesta berkembang dalam bahasa angka dan formula yang menghadirkan pemahaman tentang himpunan, matriks, model, geometri, kalkulus, sampai algoritma, dan tentu saja pada akhirnya teknologi komputasi.

Teknik komputasi dikembangkan berbasis bahasa sistem angka biner. Dimana sistem bilangan biner modern ditemukan oleh Gottfried Wilhelm Leibniz pada abad ke-17 dan muncul dalam artikelnya penjelasan de l’ Arithmétique Binaire. 0 yang ditemukan Brahmagupta dan mendapat simbol ” di peradaban Sumeria, bersama 1, diolah menjadi bahasa utama dalam algoritma pemrograman yang berkembang karena adanya pemikiran brilian dari Khawarizmi. Sistem ini merupakan dasar dari semua sistem bilangan berbasis digital.

Sistem biner dapat dikonversi ke sistem bilangan Oktal atau Hexadesimal. Sistem ini dikenal dengan istilah bit atau Binary Digit. Pengelompokan biner dalam komputer selalu berjumlah 8, dengan istilah 1 byte/bita. Dalam istilah komputer, 1 byte = 8 bit. Kode rancang bangun komputer, seperti ASCII, American Standard Code for Information Interchange menggunakan sistem pengkodean 1 byte.

Perkembangan teknologi komputasi telah melahirkan pendekatan otomasi dan optimasi sumber daya. Untuk mewujudkan kemampuan dan kapasitas sistem komputasi, diperlukan bahasa yang dapat dipergunakan untuk memprogram dalam bahasa mesin. Salah satu bahasa pemrograman yang dapat kita jadikan contoh nyata adalah bahasa c++.
C++ adalah bahasa pemrograman komputer yang dibuat oleh Bjarne Stroustrup, yang merupakan perkembangan dari bahasa C dikembangkan di Bell Labs (Dennis Ritchie).

Elemen penting dalam C++ adalah variabel yang merupakan penanda identitas untuk mengakomodir nilai. Untuk menampung nilai itu ada slot di memori atau RAM. Sedangkan tipe-tipe data yang ada di variabel C++ antara lain adalah;
Bool: tipe data berupa nilai boolean, yaitu True or False.
Char: tipe data huruf dari A sampai Z
Int: tipe data berupa angka.
Float dan Double: tipe data berupa angka pecahan atau desimal.
String: tipe data berupa kumpulan karakter.

Intinya angka dan aksara adalah simbol yang merepresentasikan suatu makna atau nilai dan dapat dioperasikan dalam berbagai moda. Baik moda sastra maupun moda matematika. Juga moda kimia serta moda fisika dan juga moda hayati dari berbagai makhluk yang punya pola dan perulangan yang dapat dikalkulasi, diprosakan, disekuensing, distoikiometrikan, bahkan diresapkan dalam bentuk sastra qolbu yang menentramkan.

Stoikiometri sendiri merupakan ilmu yang menghitung hubungan kuantitatif dari reaktan dan produk dalam reaksi kimia (Alfian, 2009). Maka dari contoh bahasa di ranah kimia ini kita dapat melihat bahwa angka dan aksara senantiasa menjadi perancah logika yang dalam konstruksi bahasa dapat menjadi cara atau metoda manusia untuk menjawab berbagai misteri dalam hidupnya, bahkan menciptakan solusi secara holistik dan terintegrasi.

Mengapa ?

Karena dengan bahasa dan simbol-simbol sarat nilai dan makna itulah kita berinteraksi dan membangun jejaring komunikasi. Kita dapat melihat korelasi antar faktor dalam konteks regresi, kita dapat melakukan pendekatan stokastik untuk hal-hal yang bersifat probabilistik, kita dapat mengurai tubuh manusia, hewan, dan tumbuhan dengan pendekatan terstruktur anatomi fisiologis yang tak menimbulkan multi persepsi, bahkan kita dapat menumbuhkan imajinasi dan energi prokreasi dalam sebait narasi, sebaris puisi, ataupun dalam selarik syair lagu, juga dalam rumus fisika dan matematika, serta berbagai sintaks yang merepresentasi sejumlah tanda yang terkait dengan peran, proses, dan fungsi yang diwakilinya.

Maka manusia, angka, dan aksara adalah titik simpul (nodes) utama dalam bangun peradaban yang dikonstruksi oleh struktur logika yang menghasilkan persepsi. Lalu persepsi akan melahirkan deskripsi, narasi, dan juga berbagai pola komunikasi.

Dengan kata lain, angka dan aksara adalah elemen utama dalam bahasa semesta. Bahasa yang mempersatukan setiap elemen di dalamnya dalam suatu aliran kesadaran yang berbasis pada pemahaman. 🙏🏿❤️

1649 KOMENTAR

  1. I am a student of BAK College. The recent paper competition gave me a lot of headaches, and I checked a lot of information. Finally, after reading your article, it suddenly dawned on me that I can still have such an idea. grateful. But I still have some questions, hope you can help me.

  2. ✅ครบจบในเวปเดียว😲😲✅กิจกรรมหมุนวงล้อฟรี🎰สuใจสมัคsฟsีค่ะ🎰ฝาก-ถอน ออโต้หน้าเวปคลิ๊กสมัคร

  3. Thanks for your personal marvelous posting! I definitely enjoyed reading it, you’re a great author.I will remember to bookmark your blog and will often come back from now on. I want to encourage you to ultimately continue your great work, have a nice afternoon!

  4. Sight Care is a daily supplement proven in clinical trials and conclusive science to improve vision by nourishing the body from within. The Sight Care formula claims to reverse issues in eyesight, and every ingredient is completely natural.

  5. Boostaro increases blood flow to the reproductive organs, leading to stronger and more vibrant erections. It provides a powerful boost that can make you feel like you’ve unlocked the secret to firm erections

  6. EyeFortin is a natural vision support formula crafted with a blend of plant-based compounds and essential minerals. It aims to enhance vision clarity, focus, and moisture balance.

  7. Dentitox Pro is a liquid dietary solution created as a serum to support healthy gums and teeth. Dentitox Pro formula is made in the best natural way with unique, powerful botanical ingredients that can support healthy teeth.

  8. The Quietum Plus supplement promotes healthy ears, enables clearer hearing, and combats tinnitus by utilizing only the purest natural ingredients. Supplements are widely used for various reasons, including boosting energy, lowering blood pressure, and boosting metabolism.

  9. FitSpresso stands out as a remarkable dietary supplement designed to facilitate effective weight loss. Its unique blend incorporates a selection of natural elements including green tea extract, milk thistle, and other components with presumed weight loss benefits.

  10. BioFit is an all-natural supplement that is known to enhance and balance good bacteria in the gut area. To lose weight, you need to have a balanced hormones and body processes. Many times, people struggle with weight loss because their gut health has issues.

  11. Gorilla Flow is a non-toxic supplement that was developed by experts to boost prostate health for men. It’s a blend of all-natural nutrients, including Pumpkin Seed Extract Stinging Nettle Extract, Gorilla Cherry and Saw Palmetto, Boron, and Lycopene.

  12. Erec Prime is a cutting-edge male enhancement formula with high quality raw ingredients designed to enhance erection quality and duration, providing increased stamina and a heightened libido.

  13. Puravive introduced an innovative approach to weight loss and management that set it apart from other supplements. It enhances the production and storage of brown fat in the body, a stark contrast to the unhealthy white fat that contributes to obesity.

  14. t’s Time To Say Goodbye To All Your Bedroom Troubles And Enjoy The Ultimate Satisfaction And Give Her The Leg-shaking Orgasms. The Endopeak Is Your True Partner To Build Those Monster Powers In Your Manhood You Ever Craved For..

  15. Prostadine is a dietary supplement meticulously formulated to support prostate health, enhance bladder function, and promote overall urinary system well-being. Crafted from a blend of entirely natural ingredients, Prostadine draws upon a recent groundbreaking discovery by Harvard scientists.

  16. TerraCalm is an antifungal mineral clay that may support the health of your toenails. It is for those who struggle with brittle, weak, and discoloured nails. It has a unique blend of natural ingredients that may work to nourish and strengthen your toenails.

  17. HoneyBurn is a 100% natural honey mixture formula that can support both your digestive health and fat-burning mechanism. Since it is formulated using 11 natural plant ingredients, it is clinically proven to be safe and free of toxins, chemicals, or additives.

  18. Glucofort Blood Sugar Support is an all-natural dietary formula that works to support healthy blood sugar levels. It also supports glucose metabolism. According to the manufacturer, this supplement can help users keep their blood sugar levels healthy and within a normal range with herbs, vitamins, plant extracts, and other natural ingredients.

  19. Metabo Flex is a nutritional formula that enhances metabolic flexibility by awakening the calorie-burning switch in the body. The supplement is designed to target the underlying causes of stubborn weight gain utilizing a special “miracle plant” from Cambodia that can melt fat 24/7.

  20. Amiclear is a dietary supplement designed to support healthy blood sugar levels and assist with glucose metabolism. It contains eight proprietary blends of ingredients that have been clinically proven to be effective.

  21. TropiSlim is a unique dietary supplement designed to address specific health concerns, primarily focusing on weight management and related issues in women, particularly those over the age of 40.

  22. Introducing FlowForce Max, a solution designed with a single purpose: to provide men with an affordable and safe way to address BPH and other prostate concerns. Unlike many costly supplements or those with risky stimulants, we’ve crafted FlowForce Max with your well-being in mind. Don’t compromise your health or budget – choose FlowForce Max for effective prostate support today!

  23. Nervogen Pro, A Cutting-Edge Supplement Dedicated To Enhancing Nerve Health And Providing Natural Relief From Discomfort. Our Mission Is To Empower You To Lead A Life Free From The Limitations Of Nerve-Related Challenges. With A Focus On Premium Ingredients And Scientific Expertise.

  24. InchaGrow is an advanced male enhancement supplement. Discover the natural way to boost your sexual health. Increase desire, improve erections, and experience more intense orgasms.

  25. It’s a pity you don’t have a donate button! I’d most certainly donate to this superb blog! I suppose for now i’ll settle for bookmarking and adding your RSS feed to my Google account. I look forward to brand new updates and will share this site with my Facebook group. Talk soon!

  26. EyeFortin is an all-natural eye-health supplement that helps to keep your eyes healthy even as you age. It prevents infections and detoxifies your eyes while also being stimulant-free. This makes it a great choice for those who are looking for a natural way to improve their eye health. https://eyefortinbuynow.us/

  27. Illuderma is a serum designed to deeply nourish, clear, and hydrate the skin. The goal of this solution began with dark spots, which were previously thought to be a natural symptom of ageing. The creators of Illuderma were certain that blue modern radiation is the source of dark spots after conducting extensive research. https://illudermabuynow.us/

  28. Erec Prime is a natural formula designed to boost your virility and improve your male enhancement abilities, helping you maintain long-lasting performance. This product is ideal for men facing challenges with maintaining strong erections and desiring to enhance both their size and overall health. https://erecprimebuynow.us/

  29. EndoPump is a dietary supplement for men’s health. This supplement is said to improve the strength and stamina required by your body to perform various physical tasks. Because the supplement addresses issues associated with aging, it also provides support for a variety of other age-related issues that may affect the body. https://endopumpbuynow.us/

  30. Prostadine is a dietary supplement meticulously formulated to support prostate health, enhance bladder function, and promote overall urinary system well-being. Crafted from a blend of entirely natural ingredients, Prostadine draws upon a recent groundbreaking discovery by Harvard scientists. This discovery identified toxic minerals present in hard water as a key contributor to prostate issues. https://prostadinebuynow.us/

  31. Red Boost is a male-specific natural dietary supplement. Nitric oxide is naturally increased by it, which enhances blood circulation all throughout the body. This may improve your general well-being. Red Boost is an excellent option if you’re trying to assist your circulatory system. https://redboostbuynow.us/

  32. A fascinating discussion is definitely worth comment. I believe that you ought to publish more about this subject, it may not be a taboo subject but usually people do not speak about these issues. To the next! Many thanks!

  33. I do believe all of the ideas you have introduced for your post. They are really convincing and will definitely work. Still, the posts are very short for beginners. May you please lengthen them a bit from subsequent time? Thanks for the post.

  34. I have been surfing online greater than 3 hours as of late, yet I by no means found any fascinating article like yours. It¦s lovely price sufficient for me. In my opinion, if all webmasters and bloggers made just right content material as you did, the internet can be a lot more useful than ever before.

  35. I’ve been exploring for a little bit for any high-quality articles or blog posts on this sort of area . Exploring in Yahoo I at last stumbled upon this site. Reading this info So i am happy to convey that I’ve an incredibly good uncanny feeling I discovered just what I needed. I most certainly will make sure to don’t forget this website and give it a glance regularly.

  36. Island Post is the website for a chain of six weekly newspapers that serve the North Shore of Nassau County, Long Island published by Alb Media. The newspapers are comprised of the Great Neck News, Manhasset Times, Roslyn Times, Port Washington Times, New Hyde Park Herald Courier and the Williston Times. Their coverage includes village governments, the towns of Hempstead and North Hempstead, schools, business, entertainment and lifestyle. https://islandpost.us/

  37. Hello there! Do you know if they make any plugins to help with SEO? I’m trying to get my blog to rank for some targeted keywords but I’m not seeing very good results. If you know of any please share. Many thanks!

  38. A motivating discussion is worth comment. I do believe that you should write more about this subject matter, it may not be a taboo matter but typically people do not discuss these topics. To the next! All the best.

  39. hello!,I really like your writing very a lot!share we keep up a correspondence extraabout your post on AOL? I need an expert on this area to unravel my problem.May be that’s you! Taking a look forward to peer you.

  40. The payout percentage is sometimes posted on the rules or information page for the game itself, or as a list on either the online casino or the game developer’s website. If you’re having trouble finding where the slots payout percentage is posted, try a quick Google search of the game’s name and either “payout percentage” or “return to player”. If that doesn’t work, a good last resort is to contact the casino directly using their live chat or customer support tools. Five-reel slots have revolutionized casino gambling and often are the most popular games at online casinos in New Jersey. With more reels, you get more paylines and more ways to win. As one of the best metaverse casinos, BC.Game supports ‘instant play,’ allowing gamers to play games on the site without downloading additional files or software. Users can enjoy original games such as CoinFlip, Hilo, Mines, Plinko, Video Poker, Dice, and even live dealer games that are available 24 7. 
    https://justpaste.me/J0gu1
    You can email the site owner to let them know you were blocked. Please include what you were doing when this page came up and the Cloudflare Ray ID found at the bottom of this page. MPL Poker is one of the most trusted and reputed poker game online (पोकर गेम ऑनलाइन)  where you can play live poker tournaments and cash games with real players. The app offers biggest leaderboard prizes, live poker online tournaments, exciting offers and promotions, and round-the-clock action on higher lobbies. It is completely legal and safe to play poker online on the MPL app and win real money. You can email the site owner to let them know you were blocked. Please include what you were doing when this page came up and the Cloudflare Ray ID found at the bottom of this page. Share your Tell-a-Friend details to earn money on their play and to get them the same free poker money to play with

  41. I am absolutely thrilled to introduce you to the incredible Sumatra Slim Belly Tonic! This powdered weight loss formula is like no other, featuring a powerful blend of eight natural ingredients that are scientifically linked to fat burning, weight management, and overall weight loss. Just imagine the possibilities! With Sumatra Slim Belly Tonic, you have the opportunity to finally achieve your weight loss goals and transform your body into the best version of yourself.

  42. This web site is really a walk-through for all of the info you wanted about this and didn’t know who to ask. Glimpse here, and you’ll definitely discover it.